al Quds Palestine merupakan salahsatu daerah yang ada di wilayah Negara Palestine dan sekarang sudah mulai di klaim sebagai bagian dari wilayah Israel. Distempat tersebut terdapat sebuah komplek yang dikenal sebagai al-Haram asy-Syarif.
Didalah komplek al-Haram asy-Syarif terdapat bangunan yang dinamakan Qubah Shakhra dan Masjid al-Aqsha.
Membela al Quds Palestina sekarang harus menjadi isu bersama umat Islam, jangan biarkan Zionisasi menutup mata dan telinga kita dari kondisi saudara kita yang ada disana.